Rice Bowl Cumi-Cumi Saus Teriyaki

Rice Bowl Cumi-Cumi Saus Teriyaki


Bahan Makanan

  • 1 sdt Biji Wijen, untuk bahan pelengkap
  • 1 sdt Minyak Wijen
  • 60 mililiter Saus Teriyaki
  • 400 grams Nasi Putih, untuk bahan pelengkap
  • 3 sdm Happy Soya Oil
  • Produk Terkait

     Happy Soya Oil

    Happy Soya Oil

    Petunjuk

    1. Rendam cumi-cumi dalam saus teriyaki selama 20 menit.
    2. Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, masukkan cumi-cumi beserta saus teriyakinya. Tumis sebentar.
    3. Masukkan bawang bombai, merica bubuk, dan garam. Aduk rata sampai bawang bombai layu dan cumi matang. Angkat. Tuang minyak wijen, aduk rata.
    4. Tata nasi putih dalam mangkok karton, tambahkan cumi-cumi teriyaki di atasnya, taburi dengan wijen. Siap disajikan.

    Info Nutrisi

    Daging cumi-cumi memiliki serangkaian manfaat kesehatan. Di dalam 100 gram penyajian cumi-cumi terkandung vitamin A (33 IU), vitamin C (4,7 miligram), vitamin E (1,2 miligram), vitamin B1 (20 mikrogram), vitamin B2 (412 mikrogram), vitamin B3 (2,2 miligram), vitamin B5 (500 mikrogram), vitamin B6 (56 mikrogram), vitamin B9 (5 mikrogram), vitamin B12 (1,3 mikrogram).


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Mie Kuah Soto Udang
    07-September-2018

    Mie Kuah Soto Udang

    Pelengkap: Sambal SotoKecap asin IndofoodJeruk Nipis  Cara membuat: Ma

    Udang Goreng Masak Mede
    28-January-2015

    Udang Goreng Masak Mede

    Kerat bagian punggung udang, lalu cuci bersih. Kemudian, lumuri udang dengan b

    Bakwan Udang Misoa
    09-May-2018

    Bakwan Udang Misoa

    Campur telur dan santan, aduk rata. Tambahkan Tepung Lencana Merah, bawang mer

    Kepiting Masak Santan
    03-July-2015

    Kepiting Masak Santan

    Pisah-pisahkan kaki kepiting, capit, dan tempurungnya.Rebus santan encer, bumbu

    Kakap Goreng Saus Jahe
    13-December-2016

    Kakap Goreng Saus Jahe

    Bersihkan ikan dan siangi. Bilas, kerat-kerat kedua sisinya. Campur bawang pu

    Dori Balut Cornflake
    30-January-2018

    Dori Balut Cornflake

    Rendam fillet ikan ikan dori dengan susu cair, garam, merica bubuk, dan bawang

    Bakwan Udang Saus Mayo
    07-September-2018

    Bakwan Udang Saus Mayo

    Campur Tepung Terigu Lencana Merah, tepung beras, tepung tapioka dengan bumbu

    Rajungan Isi Goreng
    20-March-2014

    Rajungan Isi Goreng

    Rebus rajungan hingga matang, angkat. Ambil dagingnya lalu sisihkan tempurungn

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Es Putri Salju
    26-May-2017

    Es Putri Salju

    Siapkan sari kelapa ,alpukat kolang kaling dan daging kelapa muda dalam satu w

    Biji Salak
    19-June-2017

    Biji Salak

    Campur ubi kukus halus dengan tepung kanji. Bentuk bulat-bulat kecil.Masukkan bo

    Sambal Kerang Darah
    07-February-2017

    Sambal Kerang Darah

    Panaskan minyak goreng Bimoli, goreng tomat, cabai rawit merah, cabai merah be

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.