Kailan Siram Kuning Telur

Kailan Siram Kuning Telur


Bahan Makanan

  • 1 siung Bawang Putih
  • 2 butir Telur Ayam, ambil kuningnya.
  • 50 mililiter Air
  • 2 sdt Garam
  • 100 mililiter Minyak Kedelai
  • 1/20 grams Ikan Teri, rendam air hangat 2 menit.
  • 2 ikat Kailan, siangi
  • Produk Terkait

     Happy Soya Oil

    Happy Soya Oil

    Petunjuk

    1. Panaskan minyak goreng dalam wajan untuk menumis, masukkan rajangan bawang putih hingga harum, lalu bubuhkan garam.
    2. Masukkan kailan yang sudah disiangi ke dalam wajan tumisan bawang putih.
    3. Siram dengan sedikit air dan tumis sampai layu. Masukkan teri medan yang sudah direndam air. Aduk-aduk.
    4. Di wajan lain, goreng kuning telur hingga kering, lalu rajam kuning telur hingga sangat halus
    5. Sajikan kailan yang sudah matang di atas piring dan taburkan rajaman kuning telur, boleh ditambahi bawang goreng jika selera.

    Info Nutrisi

    Ikan Teri mengandung kalsium dan fluor dalam bentuk senyawa CaF2 dalam konsentrasi yang cukup besar. Kandungan kalsiumnya yang tinggi membuat ikan teri jengki ini sangat baik untuk mencegah pengeroposan tulang atau osteoporosis.


    Tips

    Untuk menambah cita rasa makanan tambahkan bawang goreng sesuai selera.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Sup Daging Lobak
    15-March-2017

    Sup Daging Lobak

    Didihkan air, masukkan daging sapi, rebus sampai daging matang dan empuk.Masukka

    Rujak Kangkung
    22-March-2017

    Rujak Kangkung

    Rebus kangkung sebentar (usahakan jangan sampai layu), angkat. Sisihkan.Haluskan

    Tumis Tempe Pare Udang
    07-February-2017

    Tumis Tempe Pare Udang

    Taburi pare dengan sedikit garam, remas perlahan, dan biarkan selama 15 menit.

    Sop Daging Kacang Merah
    29-July-2019

    Sop Daging Kacang Merah

      Didihkan air, rebus daging dengan api sedang hingga daging lunak. Pan

    Broccoli Cream Soup
    09-September-2014

    Broccoli Cream Soup

    Lelehkan Margarin Royal Palmia ke dalam wajan panas, tumis bawang dan seledri

    Lodeh Terung Tahu
    20-March-2015

    Lodeh Terung Tahu

    Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, tumis bumbu hingga matang. Angkat dan

    Bubur Manado
    11-August-2015

    Bubur Manado

    Masak air hingga mendidih dan masukkan beras bersama daun salam.Setelah setengah

    Keripik Kale
    15-March-2017

    Keripik Kale

    Campur tepung beras, tepung sagu, dan garam. Aduk rata. Masukkan kuning telur

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Nastar Klepon
    16-July-2020

    Nastar Klepon

    Cara Pembuatan : Aduk Orchid Butter, gula halus dan kuning telur hingga terca

    Ayam Panggang Citrus
    16-March-2015

    Ayam Panggang Citrus

    Panaskan oven pada suhu 200°Celcius. Bubuhi ayam dengan paprika bubuk, ga

    Pudding Klepon
    17-July-2020

    Pudding Klepon

    Cara Buat: Campur agar-agar, air & TIGA SAPI Kental Manis, aduk rata, ma

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.