Sambal Udang Petai

Sambal Udang Petai


Bahan Makanan

  • 2 siung Bawang Putih, bumbu yang dihaluskan
  • 1 buah Tomat, warna merah, bumbu yang dihaluskan
  • 7 buah Cabe Rawit, bumbu yang dihaluskan
  • 250 grams Udang
  • 4 siung Bawang Merah, bumbu yang dihaluskan
  • 1 lembar Daun Jeruk
  • 2 sdm Happy Soya Oil
  • 50 grams Pete
  • Produk Terkait

     Happy Soya Oil

    Happy Soya Oil

    Petunjuk

    1. Kupas udang, cuci bersih, lalu sisihkan.
    2. Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, tumis bumbu yang sudah dihaluskan dan daun jeruk sampai harum. Masukkan udang, tumis sampai berubah warna.
    3. Masukkan petai, aduk rata. Biarkan sesaat, angkat.
    4. Siap disajikan.

    Info Nutrisi

    Meski banyak orang menghindari petai karena baunya, sayuran ini memiliki manfaat berlimpah. Dibanding apel, petai memilki empat kali kandungan protein, dua kali kandungan karbohidrat, tiga kali kandungan fosfor, lima kali kandungan vitamin A dan zat besi.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Bebek Goreng Sambal Korek
    12-May-2015

    Bebek Goreng Sambal Korek

    Cuci bersih bebek, kemudian lumuri dengan air perasan jeruk nipis dan 1 sdt ga

    Ayam Bakar Madu
    04-August-2014

    Ayam Bakar Madu

    Potong ayam jadi 8 bagian, lumuri dengan air jeruk nipis dan diamkan selama 15

    Es Susu Cocopandan Segar
    07-August-2018

    Es Susu Cocopandan Segar

    Jerang Susu UHT Indomilk Full Cream,agar-agar bubuk, dan gula hingga mendidih, m

    Es Krim Puff
    11-April-2018

    Es Krim Puff

    Saus Gula: Campur semua bahan dalam panci. Panaskan diatas api sedang sambil a

    Dorayaki Ice Cream ala Chef Nicky Tirta
    17-July-2019

    Dorayaki Ice Cream ala Chef Nicky Tirta

      Cara Membuat: Kocok bahan basah dengan whisker hingga berbuih kecil d

    Chocolatey Strawberry Milk
    16-July-2020

    Chocolatey Strawberry Milk

    1. Steam susu UHT Indomilk dan white chocolate compound sampai larut sempurna. S

    Lodeh Terung Tahu
    20-March-2015

    Lodeh Terung Tahu

    Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, tumis bumbu hingga matang. Angkat dan

    Cah Brokoli Tahu
    22-March-2017

    Cah Brokoli Tahu

    Panaskan minyak goreng Bimoli, goreng tahu sampai setengah matang. Angkat dan

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Tumis Bulgogi Ala Korea
    28-March-2014

    Tumis Bulgogi Ala Korea

    Campur irisan daging sapi, kecap manis, kecap asin, garam, dan merica bubuk. A

    Sup Tomat Italia
    15-December-2015

    Sup Tomat Italia

    Cara membuat: Panaskan Happy Soya Oil, tumis bawang bombai, jahe, dan daun sala

    Iga Bakar Cabe Hijau
    20-March-2014

    Iga Bakar Cabe Hijau

    Masukkan iga sapi, garam dan merica bubuk kedalam panci presto, masak hingga d

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.