Ayam Goreng Teriyaki

Ayam Goreng Teriyaki


Bahan Makanan

  • 400 grams Ayam Daging, Iris tipis memanjang
  • 2 siung Bawang Putih, memarkan
  • 1 batang Daun Bawang, Iris tipis
  • 1/2 buah Bawang Bombay, Iris tipis
  • 1 butir Telur Ayam
  • 5 buah Cabe Merah, potong serong
  • 100 mililiter Minyak Nabati, Secukupnya
  • 100 grams Tepung Terigu
  • 1 ruas Jahe, Iris korek api
  • 2 sdm Saus Tiram
  • 1 sdm Kayu Manis
  • 1 sdt Kaldu Daging Ayam
  • 1 bungkus Bumbu Racik Ayam Goreng Indofood
  • Produk Terkait

     Indofood Bumbu Racik

    Indofood Bumbu Racik

    Petunjuk

    1. Campur tepung terigu dengan Bumbu Racik Ayam Goreng Indofood, aduk rata dan sisihkan
    2. Masukkan potongan ayam ke dalam telur kocok lalu gulingkan ke dalam campuran tepung terigu. Lakukan sebanyak dua kali lalu goreng hingga matang. Tiriskan.
    3. Panaskan minyak goreng, tumis bawang bombay, bawang putih, jahe dan cabai kering hingga harum.
    4. Masukkan saus tiram, Bumbu Pelengkap Indofood, Kecap Manis Indofood dan daun bawang. Masak hingga matang.
    5. Masukkan ayam goreng, aduk rata. Angkat.

     Sajikan dengan taburan daun bawang.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Bitterballen Ayam Jamur
    05-September-2016

    Bitterballen Ayam Jamur

    Panaskan Royal Palmia Butter Margarine, tumis bawang bombai sampai harum. Masu

    Ayam Pelecing
    10-August-2015

    Ayam Pelecing

    Belah dada ayam, tekan punggungnya sampai ayam terbuka.Lumuri ayam dengan jeruk

    Ayam Bacem
    07-February-2017

    Ayam Bacem

    Potong ayam menjadi 8 bagian. Sisihkan. Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oi

    Ayam Tuturuga Manado
    02-July-2015

    Ayam Tuturuga Manado

    Lumuri ayam dengan air jeruk dan garam, diamkan 15 menitPanaskan minyak kedelai

    Sate Ayam Ponorogo ala Ibu Maulidah
    05-January-2015

    Sate Ayam Ponorogo ala Ibu Maulidah

    Campur daging ayam dengan bumbu perendam, remas-remas sebentar. Simpan selama

    Makaroni Saus Wortel
    15-June-2014

    Makaroni Saus Wortel

    Panaskan Happy Soya Oil, tumis bawang putih dan bawang bombay hingga harum. M

    Sayap Ayam Bumbu Rujak Saus Tartar
    19-January-2015

    Sayap Ayam Bumbu Rujak Saus Tartar

    Lumuri ayam dengan garam dan air jeruk nipis. Diamkan 15 menit, bilas dengan a

    Ayam Saus Mentega
    15-April-2016

    Ayam Saus Mentega

    Taruh ayam dalam panci, masukkan bawang putih, garam, dan merica bubuk. Tuang

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Puding Muzaik Buah saus Framberry
    01-July-2014

    Puding Muzaik Buah saus Framberry

    Masak agar-agar bersama susu dan gula pasir hingga mendidih. Masukkan adonan

    Sorbet Mangga
    17-July-2014

    Sorbet Mangga

    Masak semua bahan di atas sampai mendidih, lalu dinginkan. Masukkan adonan ke

    Mie Godog Jawa
    23-March-2014

    Mie Godog Jawa

    Panaskan minyak, tumis bumbu halus hingga harum dan matang.Tambahkan daun bawang

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.