Telur Puyuh Bumbu Acar

Telur Puyuh Bumbu Acar


Bahan Makanan

  • 150 grams Mentimun, dipotong bentuk korek api
  • 3 siung Bawang Putih, bumbu yang dihaluskan
  • 100 grams Wortel, dipotong bentuk korek api
  • 250 grams Telur Puyuh, direbus kemudian dikupas
  • 100 mililiter Air
  • 1 sdt Garam, bumbu yang dihaluskan
  • 1 sdm Gula Pasir, bumbu yang dihaluskan
  • 5 siung Bawang Merah, bumbu yang dihaluskan
  • 2 sdm Air Jeruk Nipis
  • 2 cm Kunyit, bumbu yang dihaluskan
  • 3 butir Kemiri, bumbu yang dihaluskan
  • 2 sdm Happy Soya Oil
  • Produk Terkait

     Happy Soya Oil

    Happy Soya Oil

    Petunjuk

    1. Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, tumis bumbu yang sudah dihaluskan sampai harum.
    2. Masukkan telur puyuh rebus, wortel, mentimun, dan bawang merah. Aduk rata.
    3. Tuang air dan air jeruk nipis. Aduk rata dan masak sampai bumbu meresap. Angkat.
    4. Siap disajikan.

    Info Nutrisi

    Selain layak dijadikan sumber protein, telur puyuh juga membantu mengatasi gejala alergi. Ini berkat kandungan ovomucoid protein yang ada dalam telur puyuh. Mengonsumsi telur puyuh secara rutin juga mampu meningkatkan sistem imun tubuh.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Mie Tek-Tek
    26-November-2015

    Mie Tek-Tek

    Didihkan air secukupnya. Rebus mie telor cap 3 ayam hingga matang, angkat dan

    Jamur Krispi Saus Korea
    22-March-2017

    Jamur Krispi Saus Korea

    Campur jamur tiram, bawang putih, merica bubuk, garam dan putih telur. Aduk ra

    Lotek
    15-December-2015

    Lotek

    Cara membuat: Bumbu kacang: Ulek semua bahan bumbu hingga halus. Tuangi air, ad

    Agedashi Tofu
    20-March-2014

    Agedashi Tofu

    Potong tofu lalu lumuri dengan tepung sagu hingga rata. Panaskan Happy Soya O

    Dimsum
    09-October-2018

    Dimsum

    Cara membuat siomay: Campur ayam, udang, tepung sagu, garam, merica, dan gula h

    Sayur Kuah Telur Puyuh
    02-July-2014

    Sayur Kuah Telur Puyuh

    Panaskan minyak Happy Soya Oil dalam wajan, tumis bumbu halus hingga layu dan

    Rujak Kangkung
    22-March-2017

    Rujak Kangkung

    Rebus kangkung sebentar (usahakan jangan sampai layu), angkat. Sisihkan.Haluskan

    Keripik Kale
    15-March-2017

    Keripik Kale

    Campur tepung beras, tepung sagu, dan garam. Aduk rata. Masukkan kuning telur

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Bubur Spesial Tiga Rasa
    19-January-2017

    Bubur Spesial Tiga Rasa

    Bubur: Didihkan kaldu ayam, masukkan beras dan garam, aduk rata. Masak sambil di

    Ayam Lado Mudo
    03-August-2016

    Ayam Lado Mudo

    Lumuri ayam dengan garam dan jeruk nipis. Panaskan minyak goreng Bimoli, gore

    Indomie Susu Keju
    07-August-2018

    Indomie Susu Keju

    Rebus Indomie Rasa Ayam Spesial tanpa bumbu pelengkapnya setengah matang. Angk

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.