Risoles Isi Daging Ayam

Risoles Isi Daging Ayam


Bahan Makanan

  • 150 gram Ayam Paha, rebus dan potong kecil
  • 75 gram Bawang Bombay, cincang halus
  • 25 gram Wortel, rebus dan potong kotak kecil
  • 2 butir Telur Ayam
  • 275 mililiter Susu Sapi Murni
  • 45 gram Palmia Margarine
  • 1 sdt Garam
  • 1/2 sdt Lada
  • 300 mililiter Kaldu Daging Ayam
  • 45 gram Tepung Terigu Segitiga Biru
  • 1 sdt Pala, bubuk
  • 100 gram Tepung Roti, untuk bahan pelapis
  • 25 gram Kacang Polong
  • 45 gram Susu Bubuk Indomilk
  • Produk Terkait

     Segitiga Biru

    Segitiga Biru

     Palmia Serbaguna

    Palmia Serbaguna

    Petunjuk

    1. Isi: Tumis bawang bombai sampai harum. Masukkan tepung terigu. Aduk sampai menggumpal. Tambahkan susu cair sedikit demi sedikit sambil diaduk hingga licin.
    2. Tambahkan ayam, wortel, kacang polong, garam, merica, dan pala bubuk. Aduk sampai meletup-letup. Angkat dan dinginkan
    3. Kulit: Aduk bahan kulit jadi satu lalu buat dadar satu per satu. Ambil selembar dadar. Letakkan 1 sendok makan penuh adonan isi. Bungkus bentuk segitiga.
    4. Gulingkan risoles di telur, lalu di tepung panir, gulingkan lagi di telur, kemudian di tepung panir. Goreng hingga kecokelatan di atas api sedang.

    Info Nutrisi

    Kacang polong dapat membantu menurunkan kadar kolestrol seperti sayur dan buah-buahan lainnya.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Kari Ayam Susu
    08-August-2018

    Kari Ayam Susu

    Lumuri potongan ayam dengan air jeruk nipis, sisihkan.Panaskan minyak, tumis bum

    Gudeg Spesial Yogyakarta
    14-August-2015

    Gudeg Spesial Yogyakarta

    Rebus nangka dan daun jati hingga nangka lunak dan memerah. Angkat dan tiriskan.

    Kroket Isi Wortel Jeruk
    05-July-2018

    Kroket Isi Wortel Jeruk

    Campur kentang, susu, Tepung Terigu Segitiga, merica, pala, dan garam. Aduk hi

    Mi Tarik Saus Kepiting
    06-March-2018

    Mi Tarik Saus Kepiting

    Mi: Campur Tepung Terigu Cakra Kembar dan garam hingga rata. Tuangi air sediki

    Risoles Isi Sayuran
    26-May-2017

    Risoles Isi Sayuran

    Kulit: campur tepung terigu Cakra Kembar, telur, air dan garam sampai tercampu

    Tumis Tempe Pare Udang
    07-February-2017

    Tumis Tempe Pare Udang

    Taburi pare dengan sedikit garam, remas perlahan, dan biarkan selama 15 menit.

    Sayur Taoge Tahu
    05-September-2016

    Sayur Taoge Tahu

    Panaskan minyak goreng Bimoli, goreng tahu sampai setengah matang. Angkat dan

    Cap Cay Goreng Istimewa
    28-March-2014

    Cap Cay Goreng Istimewa

    Tumis bawang putih hingga harum. Masukkan daging ayam dan bakso, aduk-aduk hi

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Tempura Daging Sapi
    01-December-2015

    Tempura Daging Sapi

    Cara membuat: Campur daging sapi cincang bersama bawang putih, bawang bombai,

    Pangsit Goreng Tenggiri
    20-October-2016

    Pangsit Goreng Tenggiri

    Campur daging ikan tenggiri, bawang putih, Bumbu Penyedap Indofood rasa Ayam K

    Spaghetti Sambal Hijau
    05-December-2017

    Spaghetti Sambal Hijau

    Rebus La Fonte Spaghetti dalam air yang telah diberi 1 sdm Happy Soya Oil hing

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.