Kue Apang Coe ala Ibu Rahma

Kue Apang Coe ala Ibu Rahma


Kue khas Manado ini mempunyai bentuk hampir sama dengan bolu kukus ya. Namun, kue ini memiliki aroma yang sangat wangi serta warna khas kecoklatan karena menggunakan bahan dasar gula merah. Bagaimana dengan resep buatan Ibu Rahma ini ya? Menarik untuk dicoba.

Bahan Makanan

  • 150 gram Buah Kelapa, ambil air nya
  • 2 gram Garam
  • 300 gram Gula Jawa, cincang
  • 150 gram Tepung Terigu Segitiga Biru
  • 400 gram Tepung Beras
  • 250 mililiter Santan Kelapa
  • 10 gram Baking Powder
  • 10 gram Ragi Instan / Instant yeast
  • Produk Terkait

     Segitiga Biru

    Segitiga Biru

    Petunjuk

    1. Masak gula merah dan air kelapa sampai mendidih lalu dinginkan dan saring.
    2. Masukkan tepung beras dalam wadah.
    3. Tuang air gula, sambil diaduk dan diuleni kemudian pukul-pukul, selama ± 30 menit.
    4. Tambahkan ragi instan, aduk rata dan istirahatkan selama ± 1 jam.
    5. Masukkan terigu Segitiga Biru, garam dan baking powder.
    6. Tuangi santan sambil diaduk, uleni lagi sampai rata.
    7. Didihkan air dalam dandang, masukkan irisan daun pandan ke dalam dandang.
    8. Tuang adonan dalam cetakan mini muffin ± ¾ nya.
    9. Kukus selama ± 15 menit sampai kue merekah dan matang, lalu angkat dan sajikan.

    Info Nutrisi

    Tepung beras memiliki kandungan kalori yang lebih tinggi dari tepung gandum. Untuk tepung beras putih memiliki 578 kalori per cangkir, sedangkan tepung beras merah 574 kalori.


    Tips

    Untuk memberikan aroma yang khas gunakan daun pandan secukupnya.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Balsamic Green Salad With Chicken
    16-September-2014

    Balsamic Green Salad With Chicken

    Panaskan margarin Royal Palmia hingga lumer, kemudian masukkan potongan dada a

    Klappertaart Almond Crunchy
    12-December-2014

    Klappertaart Almond Crunchy

    Rebus daging kelapa muda dengan airnya selama 10 menit. Angkat dan saring.Campur

    Cupcakes Valentine
    11-February-2015

    Cupcakes Valentine

    Panaskan oven dengan suhu 170°C. Siapkan loyang cupcakes dan beri cup kert

    Donat Labu Kuning
    24-July-2017

    Donat Labu Kuning

    Campur tepung terigu Cakra Kembar, gula pasir, ragi instan, aduk rata. Masukk

    Nasi Tim Udang Saus Bayam
    05-June-2018

    Nasi Tim Udang Saus Bayam

    Didihkan air, masukkan jahe dan udang hingga udah berubah warna. Angkat. Sisih

    Ayam Besengek
    23-April-2018

    Ayam Besengek

    Lumuri ayam dengan garam dan air jeruk nipis, biarkan 15 menit. Sisihkan. Pan

    Es Manisan Kelapa Jeruk
    04-May-2018

    Es Manisan Kelapa Jeruk

    Agar-agar: Campur semua bahan hingga rata. Panaskan di atas api hingga mendidi

    Almond Dulce De Leche Soft Cookies
    22-September-2020

    Almond Dulce De Leche Soft Cookies

    Cara Pembuatan:1. Kocok dengan mixer Bahan A hingga rata dan lembut lalu tambahk

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Rendang
    23-March-2014

    Rendang

    Tumis 1 bungkus INDOFOOD Bumbu Rendang dengan 2 sdm minyak kemudian masukkan dag

    Tempe Mendoan Racik Lezat ala Ibu Vani
    23-March-2014

    Tempe Mendoan Racik Lezat ala Ibu Vani

    Campurkan semua bahan kecuali tempe, aduk rata. Tambahkan air apabila adonann

    Tahu Balut Tepung
    03-July-2014

    Tahu Balut Tepung

    Parut kasar wortel, lalu campur dengan kocokan telur dan kerokan tahu, serta b

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.