Sayap Ayam Bumbu Rujak Saus Tartar

Sayap Ayam Bumbu Rujak Saus Tartar


Bahan Makanan

  • 1000 grams Ayam Broiler, Potong menjadi 2 bagian (Bahan ayam bumbu rujak)
  • 7 siung Bawang Putih, Bumbu yang dihaluskan
  • 15 grams Bawang Bombay, Cincang halus
  • 250 mililiter Air, Bahan ayam bumbu rujak
  • 1 sdt Garam, Bumbu yang dihaluskan
  • 1/8 grams Lada
  • 16 buah Cabe Merah, Bumbu yang dihaluskan
  • 1 sdt Gula Jawa, Bumbu yang dihaluskan
  • 250 mililiter Mayonnaise
  • 24 grams Jahe, Memarkan (Bahan ayam bumbu rujak)
  • 2 sdt Air Jeruk Lemon
  • 9 siung Bawang Merah, Bumbu yang dihaluskan
  • 3 sdm Air Jeruk Nipis, Bahan ayam bumbu rujak
  • 5 lembar Daun Jeruk, Bahan ayam bumbu rujak
  • 1 sdt Terasi, Bumbu yang dihaluskan
  • 50 mililiter Santan Kelapa, Bahan ayam bumbu rujak
  • 15 grams Kunyit, Bumbu yang dihaluskan
  • 5 butir Kemiri, Bakar atau sangrai (Bumbu yang dihaluskan)
  • 1 sdm Acar Bawang, Cincang
  • 3 sdm Kecap Manis Indofood, Bahan ayam bumbu rujak
  • 3 sdm Happy Soya Oil, Bahan ayam bumbu rujak
  • Produk Terkait

     Kecap Manis Indofood

    Kecap Manis Indofood

     Happy Soya Oil

    Happy Soya Oil

    Petunjuk

    1. Lumuri ayam dengan garam dan air jeruk nipis. Diamkan 15 menit, bilas dengan air bersih. Tiriskan, sisihkan.
    2. Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, tumis bumbu halus, serai, daun jeruk, dan jahe hingga harum. Masukkan sayap ayam, aduk hingga berubah warna.
    3. Masukkan air, air asam jawa, garam, dan kecap manis Indofood. Masak hingga air menyusut, tambahkan santan. Aduk terus hingga kuah mengering. Angkat.
    4. Saus tartar: Aduk semua bahan menjadi satu, masukkan dalam kulkas selama 1 jam.
    5. Sajikan sayap ayam bumbu rujak dengan saus tartar.

    Info Nutrisi

    Kandungan kalium di dalam lemon dinyatakan bisa membantu pasien gangguan jantung. Lemon bekerja mengontrol tekanan darah, pusing, mual serta merilekskan tubuh dan pikiran. Lemon juga dinyatakan bisa mengurangi stres dan depresi mental.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Ayam Goreng Wijen
    11-May-2015

    Ayam Goreng Wijen

    Cuci bersih sayap ayam dan rendam dalam air perasan jeruk nipis selama 15 meni

    Sosis Solo
    11-August-2014

    Sosis Solo

    Cara membuat kulit : Aduk semua bahan untuk kulit Cara membuat isi : Ha

    Ayam Fillet Balut Oatmeal
    02-September-2016

    Ayam Fillet Balut Oatmeal

    Belah daging dada ayam menjadi 2 bagian setebal 1 cm. Lumuri dengan garam, mer

    Roti Jala Rasa Bawang dengan Ayam Cabai Bumbu Kuning
    08-July-2014

    Roti Jala Rasa Bawang dengan Ayam Cabai Bumbu Kuning

    Cara Membuat Roti Jala: Campur semua bahan kemudian aduk hingga semua tercamp

    Ayam Teriyaki Mangkuk Nanas
    04-October-2016

    Ayam Teriyaki Mangkuk Nanas

    Rendam daging ayam dalam saus teriyaki selama 30 menit. Panaskan minyak kedel

    Ayam Bakar Taliwang
    22-February-2017

    Ayam Bakar Taliwang

    Bagi ayam menjadi empat bagian. Lumuri ayam dengan garam dan air jeruk nipis s

    Tengkleng Ayam Pedas
    26-November-2015

    Tengkleng Ayam Pedas

    Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil. Kemudian, tumis bumbu halus, lengkuas, j

    Makaroni Saus Wortel
    15-June-2014

    Makaroni Saus Wortel

    Panaskan Happy Soya Oil, tumis bawang putih dan bawang bombay hingga harum. M

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Bolu Tape Spesial
    22-December-2014

    Bolu Tape Spesial

    Kocok butter margarin Royal Palmia dengan gula, lalu tambahkan telur dan cake

    Ramen Udang Pedas
    16-June-2015

    Ramen Udang Pedas

    Didihkan air, masukkan mie telor cap 3 ayam, rebus selama 1 menit atau sampai se

    Non Oven Pizza Tuna
    26-November-2017

    Non Oven Pizza Tuna

    Roti: Campur semua bahan, uleni hingga kalis. Tutup dengan lap lembab. Di

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.