Sup Krim Labu kuning

Sup Krim Labu kuning


Sup krim merupakan jenis sup istimewa yang bercita rasa gurih berkat paduan krim kental dalam komposisi bahannya. Selain labu kuning, Anda bisa berkreasi dengan banyak bahan, seperti brokoli, kentang, kacang polong, hingga wortel.

Bahan Makanan

  • 1 liter Susu Indomilk Full Cream
  • 250 gram Krim Kental
  • 400 gram Labu Kuning, potong dadu kecil
  • 1/2 sdt Bumbu Penyedap indofood Rasa Ayam Kampung
  • 1 sdm Merica Hitam
  • 100 gram Keju Cheddar, parut
  • 3 lembar Roti Tawar, tanpa tepi
  • 2 sdm Royal Palmia
  • 1 sdt Peterseli, cincang
  • Produk Terkait

     Indomilk

    Indomilk

     Royal Palmia Margarine

    Royal Palmia Margarine

    Petunjuk

    • Panaskan bersama susu, krim kental, labu kuning, masak hingga labu lunak. Angkat. 
    • Agar tidak merusak pisau blender, tunggu hingga agak dingin.
    • Proses hingga halus. Tuang kembali ke panci. 
    • Masukkan Bumbu Penyedap Indofood rasa Ayam Kampung, aduk rata. Didihkan dan angkat.

    Crouton:

    • Oleskan roti tawar dengan margarin Palmia Garlic, taburi peterseli dan potong dadu 2 cm.
    • Letakkan roti di loyang datar dan panggang dalam oven panas selama 20 menit hingga roti kering. Angkat dan sisihkan.
    • Tuang sup ke dalam mangkuk saji, taburi merica lalu keju. Sajikan bersama crouton.

     

    Crouton :

    3 lembar roti tawar tanpa tepi
    2 sdm margarin Palmia Garlic
    1 sdt peterseli cincang

    Untuk 6 porsi
    Tingkat kesulitan: Mudah


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Seblak Ceker
    04-October-2018

    Seblak Ceker

    Rebus Lafonte Elbow Makaroni dalam air mendidih hingga aldente. Angkat. Tiriskan

    Chicken Mushroom Bitter Ballen
    24-August-2020

    Chicken Mushroom Bitter Ballen

    Cara Pembuatan : Panaskan Orchid Butter, tumis bawang bombay hingga layu. Ma

    Laksa Singapura
    12-December-2014

    Laksa Singapura

    Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil dalam wajan, tumis bumbu halus hingga h

    Spaghetti Daging Krim Tomat
    23-March-2014

    Spaghetti Daging Krim Tomat

    Rebus spaghetti sesuai petunjuk pada kemasan, sisihkan. Tumis bawang bombai h

    Chicken Nugget Roti Tawar
    01-September-2020

    Chicken Nugget Roti Tawar

    Cara Pembuatan:1. Siapkan loyang 18x18x3cm, poles dengan butter. Sisihkan.2. Ren

    Mie Tek-Tek Spesial
    10-November-2014

    Mie Tek-Tek Spesial

    Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil dalam wajan, tumis bumbu yang dihaluska

    Eclair Spesial Natal
    07-December-2016

    Eclair Spesial Natal

    Éclair: Masak air, Royal Palmia Butter Margarine, garam, dan gula pasir

    Sosis Kecap Saus Tiram
    11-July-2016

    Sosis Kecap Saus Tiram

    Potong sosis jadi 2 bagian, belah-belah salah satu ujungnya,  usahakan ti

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Macaroni Schotel Bolognese Ala Ibu Ester
    14-February-2018

    Macaroni Schotel Bolognese Ala Ibu Ester

    Rebus Makaroni dan tambahkan 2 sdm minyak sayur. Sesudah matang, angkat dan ti

    Fruity Pancakes Wrap
    24-November-2014

    Fruity Pancakes Wrap

    Kocok telur, gula pasir, dan garam dengan menggunakan pengocok (whisk) hingga

    Soto Padang
    11-July-2016

    Soto Padang

    Didihkan air, masukkan daging sapi, masak sampai daging sapi matang dan lunak.

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.