Sup Jamur Wortel Kapri

Sup Jamur Wortel Kapri


Bahan Makanan

  • 3 siung Bawang Putih, geprek
  • 2 buah Wortel, iris tipis
  • 1000 mililiter Air
  • 1 sdt Garam
  • 1 sdm Minyak Kedelai
  • 100 grams Kacang Kapri, siangi
  • 200 grams Jamur Kancing / Button Mushroom, segar, belah menjadi 2
  • 1 butir Maggi Kaldu Blok Rasa Ayam
  • Petunjuk

    Perubahan cuaca yang tidak menentu sepanjang hari terkadang menimbulkan hilangnya selera makan. Agar si kecil tetap terpenuhi kebutuhan nutrisinya, buatkan sup jamur dilengkapi wortel dan kapri untuk menghadapi perubahan cuaca ini.

    1. Didihkan air, masukkan jamur kancing, wortel dan kapri, masak sampai matang.
    2. Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, tumis bawang putih sampai harum. Masukkan ke dalam rebusan sayur.
    3. Masukkan bumbu lainnya. Aduk rata, masak hingga air mendidih dan matang. Angkat.
    4. Siap disajikan.

    Info Nutrisi

    Kapri termasuk keluarga sayuran polong-polongan yang dikenal sebagai sumber protein, vitamin, mineral, fitonutrisi, dan senyawa antioksidan. Kandungan vitamin C-nya yang tinggi ampuh meningkatkan daya tahan tubuh anak-anak.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Bakso Goreng Ayam
    16-June-2014

    Bakso Goreng Ayam

    Ambil wadah, lalu campurkan paha ayam, bawang putih, garam, merica bubuk, Bumb

    Steak Tempe Saus Jamur
    20-October-2015

    Steak Tempe Saus Jamur

    Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, tumis bawang putih dan bawang bombay s

    Roti Mini
    11-November-2014

    Roti Mini

    Aduk bahan kering sampai tercampur rata. Masukkan kuning telur, telur, madu,

    Nasi Krawu
    02-August-2016

    Nasi Krawu

    Daging suwir: Didihkan air, rebus daging sapi bersama daun salam, serai, daun

    Semur Kambing Kentang
    30-August-2016

    Semur Kambing Kentang

    Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, tumis bawang merah sampai harum, masuk

    Cake Pastry Isi Custard
    14-March-2018

    Cake Pastry Isi Custard

    Potong  puff pastry persegi panjang dengan ukuran 12x32 cm sebanyak 2 bua

    Nasi Panggang Ayam Krispi
    05-July-2018

    Nasi Panggang Ayam Krispi

    Lumuri seluruh permukaan ayam dengan bumbu halus, simpan dalam lemari es selam

    Burger Tempe
    10-September-2015

    Burger Tempe

    Burger tidak harus selalu berjodoh dengan daging sapi cincant ataupun fillet aya

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Markisa Drop
    07-November-2014

    Markisa Drop

    Panaskan oven 180°C.Oleskan 2 buah loyang dengan margarine.Kocok margarin Royal

    Timlo Solo Istimewa
    13-July-2015

    Timlo Solo Istimewa

    Rebus hati ampela ayam, bawang putih, garam, merica bubuk, jahe, dan daun jeru

    Otak-Otak Mi Rasa Opor
    26-November-2017

    Otak-Otak Mi Rasa Opor

    Hancurkan mi, rebus kemudian tiriskan. Campur mi dengan semua sisa bahan dan

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.