Nasi Goreng Selimut

Nasi Goreng Selimut


Karena terbungkus dalam selimut dadar yang tertutup rapat, penampilan nasi goreng jadi tidak biasa. Nasi pun jadi tidak cepat kering. Cocok untuk bekal anak ke sekolah. Selain daging asap atau sosis, daging cincang pun dapat digunakan sebagai sumber protein.

Bahan Makanan

  • 2 sdm Palmia Margarine
  • 1/4 buah Bawang Bombay, iris tipis
  • 2 siung Bawang Putih, cincang halus
  • 2 lembar Smoked Beef, potong dadu
  • 2 sdm Mixed Vegetable, siap pakai
  • 300 gr Nasi Putih, biarkan dingin
  • 1/2 sdt Bumbu Penyedap indofood Rasa Ayam Kampung
  • 1 sdt Kecap Asin Indofood
  • 1/4 sdt Merica Bubuk
  • 2 butir Telur Ayam, kocok lepas
  • 1 sdm Air
  • 1/2 batang Daun Bawang, iris halus
  • 1/4 sdt Garam
  • 1 sdt Minyak Goreng Bimoli, untuk olesan wajan dadar
  • Produk Terkait

     Kecap Asin Indofood

    Kecap Asin Indofood

     Bimoli

    Bimoli

     Palmia Serbaguna

    Palmia Serbaguna

    Petunjuk

    • Panaskan Palmia Margarin Serbaguna, tumis bawang bombay dan bawang putih, tumis hingga harum. Masukkan daging asap dan mixed vegetable, aduk rata.
    • Masukkan nasi putih, bubuhi Bumbu Penyedap Indofood rasa Ayam Kampung, Kecap Asin Indofood, dan merica bubuk. Aduk-aduk hingga tercampur rata. Angkat.
    • Telur dadar: Kocok telur, air, daun bawang, dan garam hingga rata. Panaskan wajan dadar antilengket diameter 15 cm, olesi dengan minyak, buat dadar tipis sebanyak 3 buah.
    • Penyelesaian: Ambil 1 buah dadar, letakkan 1/3 bagian nasi goreng di bagian tengah dadar, bungkus bentuk persegi. Lakukan hingga semua bahan habis.
    • Sajikan.

    Untuk 3 porsi
    Tingkat kesulitan: Mudah


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Mie Goreng Rendang
    26-September-2019

    Mie Goreng Rendang

    1. Rebus mie selama 3 menit, tiriskan lalu aduk mi dengan 1⁄2 bungkus bumb

    Roti Jala Kare Kambing
    30-August-2016

    Roti Jala Kare Kambing

    Roti Jala: Campur telur, Susu UHT Putih Tawar Fullcream Indomilk, dan garam sa

    Ayam Fillet Balut Oatmeal
    02-September-2016

    Ayam Fillet Balut Oatmeal

    Belah daging dada ayam menjadi 2 bagian setebal 1 cm. Lumuri dengan garam, mer

    Omelet Makaroni Bayam
    04-June-2014

    Omelet Makaroni Bayam

    Panaskan Happy Soya Oil, tumis bawang bombai dan bawang putih hingga harum. Masu

    Omelet Mie
    23-March-2014

    Omelet Mie

    Campur semua bahan menjadi satu, aduk hingga tercampur rata. Panaskan margari

    Mie Ramen Pedas
    19-October-2016

    Mie Ramen Pedas

    Kuah Pedas: Panaskan minyak kedelai Happy Soya oil, tumis bawang putih dan baw

    Ikan Bakar Colo-Colo
    03-August-2016

    Ikan Bakar Colo-Colo

    Lumuri ikan mujair dengan garam dan air jeruk nipis. Biarkan selama 15 menit.

    Bakwan Udang
    23-March-2014

    Bakwan Udang

    Campur semua bahan kecuali udang hingga rata. Diamkan adonan ±&nb

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Cup Cake Brownies Lebaran
    02-July-2014

    Cup Cake Brownies Lebaran

    Panaskan wajan anti-lengket, tim mentega dan cokelat hingga leleh. Angkat dan

    Promina Puding Stroberi
    07-September-2018

    Promina Puding Stroberi

    Cara membuat: Larutkan bubuk Puding Promina dengan air mendidih sambil aduk-adu

    Sup Udang
    11-July-2016

    Sup Udang

    Buang kepala udang, kupas kulitnya, sisakan ekornya. Cuci bersih, tiriskan. P

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.