Mi Yamin Ayam Rica

Mi Yamin Ayam Rica


Hidangan khas Cina juga punya masakan rica. Memang pemakaian bumbunya sangat berbeda dengan masakan rica asal Manado. Sebutan rica, karena masakan ini bercita rasa pedas seperti masakan rica dari Manado.

Bahan Makanan

  • 3 bungkus Mie Indomie Goreng
  • 200 gram Cuciwis, bersihkan, rebus
  • 2 sdm Minyak Goreng Bimoli
  • 3 siung Bawang Putih, cincang halus
  • 1/2 buah Bawang Bombay, cincang halus
  • 250 gram Dada ayam, fillet, potong kecil-kecil
  • 1 sdt Saus Tiram
  • 1 sdm Saus Sambal Indofood
  • 1 sdt Bumbu Penyedap indofood Rasa Ayam Kampung
  • 5 buah Cabai Rawit Merah, cincang halus
  • 1/2 sdt Garam
  • 1 sdt Gula Pasir
  • 150 ml Air
  • 1 batang Daun Bawang, iris tipis
  • 2 buah Kulit Pangsit, goreng secukupnya
  • Produk Terkait

     Indomie

    Indomie

     Bimoli

    Bimoli

     Sambal Indofood

    Sambal Indofood

     Bumbu Kaldu Indofood

    Bumbu Kaldu Indofood

    Petunjuk

    1. Topping Rica: Panaskan Minyak Bimoli Spesial, tumis bawang putih hingga harum. Tambahkan bawang bombay, tumis hingga harum dan layu. Masukkan potongan ayam, aduk-aduk hingga berubah warna. Masukkan semua sisa bahan topping, kecuali air. Aduk rata. Tuangi air, didihkan, lalu masak hingga kuah menyusut.
    2. Rebus Indomie Goreng dalam air mendidih hingga matang. Angkat, tiriskan.
    3. Campur mi bersama minyak, kecap, dan saus cabainya. Aduk-aduk hingga tercampur rata, letakkan dalam mangkuk saji, tambahkan cuciwis. Beri topping ayam rica, taburi bawang goreng dari Indomie Goreng.
    4. Sajikan hangat bersama pelengkap.

    Topping Rica:

    2 sdm Minyak Bimoli Spesial

    3 siung bawang putih, cincang halus

    ½ buah bawang bombay, cincang halus

    250 gr fillet dada ayam, potong kecil-kecil

    1 sdt Saus Tiram

    1 sdm Saus Sambal Indofood

    1 sdt Bumbu Penyedap Indofood rasa Ayam Kampung

    5 buah rawit merah, cincang halus

    ½ sdt garam

    1 sdt gula pasir

    150 ml air

    Pelengkap:

    1 batang daun bawang, iris tipis 

    Kulit pangsit goreng

    Untuk 3 porsi

    Tingkat kesulitan: Mudah


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Tahu Kari Hijau Pedas
    22-March-2017

    Tahu Kari Hijau Pedas

    Panaskan minyak goreng Bimoli Spesial, lalu goreng tahu sutra (boleh ganti tah

    Sayur Kare Vegetarian
    17-June-2014

    Sayur Kare Vegetarian

    Panaskan panci dengan api sedang. Olesi dengan sedikit minyak. Masukkan bawang

    Donat Indomie
    07-August-2018

    Donat Indomie

    Rebus mi Indomie Goreng hingga matang, angkat, tiriskan. Campur mi yang sudah

    Sandwich Goreng Isi Rogut
    05-July-2018

    Sandwich Goreng Isi Rogut

    Panaskan Palmia Margarin Serbaguna, tumis bawang putih dan bawang merah hingga

    Lasagna Bayam
    11-July-2016

    Lasagna Bayam

    Didihkan air dengan ½ sdt garam. Masukkan lasagna, rebus sebentar hingg

    Sayur Asam Bening
    27-November-2018

    Sayur Asam Bening

    Cara membuat: Didihkan air, masukkan bumbu halus, daun salam, lengkuas, d

    Bubur Tim Ayam Jamur
    11-July-2018

    Bubur Tim Ayam Jamur

    Panaskan Palmia Margarin Serbaguna, tumis bawang bombay hingga harum. Tambahk

    Tamie Cap Cay
    22-February-2017

    Tamie Cap Cay

    Tamie: Didihkan air, rebus Mie Telur Cap 3 Ayam hingga matang. Angkat dan tiri

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Tiramisu Ekspres
    11-May-2015

    Tiramisu Ekspres

    Campur biskuit cokelat, Royal Palmia Margarin, dan larutan kopi. Aduk hingga r

    Claypot Mi Mapo Tahu
    07-March-2018

    Claypot Mi Mapo Tahu

    Panaskan minyak Bimoli Spesial, tumis bawang putih, jahe, dan cabai kering hin

    Gulai Kari Daging Spesial Lebaran
    01-July-2016

    Gulai Kari Daging Spesial Lebaran

    Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, tumis bumbu yang sudah dihaluskan bers

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.