Bubur Kacang Merah

Bubur Kacang Merah


Bahan Makanan

  • 250 grams Kacang Merah
  • 50 mililiter Air
  • 1/2 sdt Garam
  • 1 batang Kayu Manis
  • 20 grams Tepung Sagu
  • 500 mililiter Santan Kelapa
  • 150 mililiter Sirup Indofood FREISS Cocopandan
  • Produk Terkait

     Freiss

    Freiss

    Petunjuk

    1. Rebus kacang merah hingga lunak, tiriskan. Haluskan sebagian dengan blender, sisihkan.
    2. Didihkan santan, Sirup Indofood Cocopandan dan kayu manis. Masukkan kacang merah utuh dan kacang merah yang telah dihaluskan
    3. Tambahkan larutan tepung sagu, masak hingga matang dan kental, angkat.
    4. Masak santan kental dengan garam hingga mendidih. Angkat, sisihkan.
    5. Sajikan bubur dengan saus santan kental.

    Info Nutrisi

    Kacang merah mengandung kandungan asam folat, karbohidrat kompleks, serat, kalsium, hingga protein yang bermanfaat bagi tubuh. Kandungan serat yang terkandung dalam kacang merah sangat membantu penurunan kadar kolesterol dalam darah dan juga memberikan rasa kenyang lebih lama.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Steam Ikan Malas
    08-September-2014

    Steam Ikan Malas

    Lumuri daging ikan malas dengan jeruk nipis untuk menghilangkan bau amis, diam

    Dori Lada Garam
    03-February-2015

    Dori Lada Garam

    Lumuri dori dengan air jeruk lemon dan garam, rendam selama 5 menit. Tiriskan.

    TEMPE MENDOAN SAMBAL GOANG
    08-October-2018

    TEMPE MENDOAN SAMBAL GOANG

    Adonan Pelapis, campur rata: 200 gr Tepung Terigu Segitiga1 sdt GaramĀ½ sdt Meri

    Kue Putri Salju Keju
    07-July-2015

    Kue Putri Salju Keju

    Campur tepung terigu Kunci Biru, tepung maizena dan susu bubuk coklat, ayak. S

    Tongseng Babat
    09-January-2017

    Tongseng Babat

    Cuci babat hingga bersih. Kemudian, rebus babat hingga empuk. Angkat dan tiris

    Sup Jagung Pedas
    15-December-2014

    Sup Jagung Pedas

    Panaskan margarin Royal Palmia, tumis bawang putih dan bombai, masukkan wortel

    Salted Egg Yolk Prawn
    08-May-2018

    Salted Egg Yolk Prawn

    Kocok lepas telur, garam dan merica. Celupkan udang ke dalam telur, Gulingkan

    Burger Tuna Lapis Tortilla
    02-July-2015

    Burger Tuna Lapis Tortilla

    Ambil selembar tortilla, lapisi dengan daun selada, mentimun, tomat, irisan bawa

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Omelet Jamur Tomat
    10-September-2015

    Omelet Jamur Tomat

    Campur telur dan bahan lain, kecuali minyak kedelai Happy Soya Oil, dalam mang

    Sayur Lombok Ijo
    08-August-2016

    Sayur Lombok Ijo

    Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, tumis bumbu yang sudah dihaluskan, Mag

    Salad Pepaya Muda (Tom Sam)
    05-May-2014

    Salad Pepaya Muda (Tom Sam)

    Saus: Masak air asam jawa, gula jawa, kecap ikan, air jeruk nipis, garam, dan bu

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.