Lapis Merah Putih

Lapis Merah Putih


Kue lapis ini menggunakan susu cair sebagai pengganti santan. Lapisan merahnya dibuat dari campuran selai stroberi. Harumnya aroma stroberi dan citarasa manis dengan sedikit letupan asam segar sangat pas berpadu dengan lapisan putih dari susu. Ekstra kesabaran dibutuhkan karena dibuatnya selapis demi selapis. Tapi, penampilan dan rasanya tidak mengecewakan, kok.

Bahan Makanan

  • 200 gr Tepung Terigu Segitiga Biru
  • 75 gr Tepung Tapioka
  • 200 gr Gula Pasir
  • 1/8 sdt Garam
  • 1/8 sdt Vanilla
  • 700 ml Susu Indomilk Full Cream
  • 1 butir Telur Ayam, kocok lepas
  • 1/4 sdt Bahan Pewarna, Merah khusus makanan, tambahkan sedikit air panas untuk melarutkan
  • 5 sdm Selai Stroberi
  • 1 kotak Buah Strawberry
  • Produk Terkait

     Indomilk

    Indomilk

     Segitiga Biru

    Segitiga Biru

    Petunjuk

    Cara membuat:

    • Campur Tepung Terigu Segitiga Biru, tepung tapioka, gula, garam, dan vanili bubuk, aduk hingga rata.
    • Tambahkan Susu UHT Indomilk Full Cream sedikit demi sedikit sambil aduk-aduk hingga tercampur rata hingga adonan tidak menggumpal.
    • Tambahkan telur, aduk kembali hingga rata.
    • Bagi adonan jadi dua bagian, tambahkan pewarna merah dan selai stroberi pada salah satu bagian, aduk-aduk hingga tercampur rata. Satu bagian lagi biarkan berwarna putih.
    • Tuang 2 sendok sayur (150 ml) adonan merah ke loyang ukuran 22 x 10 x 5 cm yang sudah dioles minyak dan dialasi plastik. Kukus selama 5 menit. Tambahkan 2 sendok sayur adonan merah diatasnya, kukus lagi selama 5 menit. Lakukan hal yang sama hingga adonan habis.
    • Terakhir, kukus selama 20 menit hingga semuanya matang sempurna. Angkat, biarkan dingin.
    • Potong-potong, hiasi dengan bahan hiasan.
    • Sajikan.

    Untuk 26 potong
    Tingkat kesulitan: Perlu perhatian ekstra


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Es Buah Hari Raya
    11-June-2018

    Es Buah Hari Raya

    Ambil labu siam, bentuk bulat dengan menggunakan cetakan buah. Larutkan kapur

    Banana Split
    04-June-2018

    Banana Split

    Potong 1 buah pisang memanjang 2 bagian. Letakkan pada wadah saji panjang. Le

    Pancake Apel Kismis
    13-October-2015

    Pancake Apel Kismis

    Pancake: Masukkan tepung terigu Bogasari Segitiga Biru dalam wadah baskom. Tam

    Klapertart Durian
    14-March-2018

    Klapertart Durian

    Rebus daging kelapa bersama air kelapa dari 2 buah kelapa hingga mendidih. Ang

    Es Susu Cocopandan Segar
    07-August-2018

    Es Susu Cocopandan Segar

    Jerang Susu UHT Indomilk Full Cream,agar-agar bubuk, dan gula hingga mendidih, m

    Sorbet Mangga
    17-July-2014

    Sorbet Mangga

    Masak semua bahan di atas sampai mendidih, lalu dinginkan. Masukkan adonan ke

    Pisang Saus Santan
    04-May-2018

    Pisang Saus Santan

    Rebus pisang bersama air, garam, gula dan Sirop Freiss Orange, masak hingga ai

    Puding Almond Siram Buah
    24-February-2015

    Puding Almond Siram Buah

    Larutkan susu kental manis Indomilk dan air, aduk hingga menyatu. Tambahkan ga

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Summer Roll
    02-October-2014

    Summer Roll

    Siapkan air hangat di dalam mangkuk besar.Ambil selembar rice paper, celupkan ke

    Sambal Ikan Peda
    22-February-2017

    Sambal Ikan Peda

    Panaskan minyak goreng Bimoli, goreng ikan asin peda sampai matang, angkat dan

    Red Velvet Christmas Cupcakes
    19-December-2014

    Red Velvet Christmas Cupcakes

    Panaskan oven pada suhu 175°C. Campur butter milk, pewarna makanan, dan e

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.