Es Thai Tea Cincau

Es Thai Tea Cincau


Susu evaporasi adalah susu sapi yang kadar airnya telah berkurang 60%, sehingga menjadi kental, namun tidak manis, karena tidak diberi tambahan gula. Susu evaporasi tersedia di pasar swalayan bukan di bagian lemari pendingin.

Bahan Makanan

  • 2 botol Ichi Ocha Melati
  • 200 ml Susu Evaporasi
  • 4 sdm Kental Manis Indofood, Plain (Putih)
  • 100 gram Cincau, tawar, parut kasar
  • 2 gelas Es Batu
  • Produk Terkait

     Ichi Ocha

    Ichi Ocha

    Petunjuk

    1. MasukkanIchi Ocha Melati, susu evaporasi, dan Susu Kental Manis Indomilk Plain ke dalam blender. Proses hingga tercampur rata dan timbul busa di permukaan.
    2. Tuang ke dalam gelas saji yang telah diberi cincau.
    3. Tambahkan es batu.
    4. Sajikan.

    Untuk 4 gelas

    Tingkat kesulitan: Mudah


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Dorayaki Kacang Merah
    02-September-2014

    Dorayaki Kacang Merah

    Campurkan terigu, susu bubuk, baking powder dan garam  Tambahkan kuning

    Cah Buncis Daging Szechuan
    25-October-2016

    Cah Buncis Daging Szechuan

    Potong buncis sepanjang 3 cm. Sisihkan. Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oi

    Bihun Siram Sayuran
    05-August-2016

    Bihun Siram Sayuran

    Panaskan minyak goreng Bimoli, susun bihun kering dalam saringan peniris, goreng

    Cronuts
    04-June-2014

    Cronuts

    Filling Vanilla: Campurkan tepung maizena dengan seperempat susu segar, aduk

    Milky Cheese Cookies
    08-May-2018

    Milky Cheese Cookies

    Kocok Royal Palmia Margarin dan gula halus dengan mixer hingga lembut. Tambahk

    Matcha  Churros
    19-January-2018

    Matcha Churros

    Masak susu, margarin, gula pasir, dan garam sambil diaduk hingga panas (tida

    Caramel Cake
    25-September-2014

    Caramel Cake

    Lelehkan gula di atas panci tanpa minyak (api kecil) sampai leleh, tuangi deng

    Roti Cane Curry
    02-October-2014

    Roti Cane Curry

    Cara Membuat Roti Cane Campur semua bahan kering sampai rata . Masukkan marga

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Cakalang Sobek Jagung Manis
    09-June-2016

    Cakalang Sobek Jagung Manis

    Kukus cakalang, lalu sobek-sobek dagingnya. Sisihkan. Panaskan minyak kedelai

    Telur Balado Bumbu Padang
    27-October-2014

    Telur Balado Bumbu Padang

    Panaskan minyak goreng Bimoli, goreng telur hingga cokelat merata. Angkat dan

    Es Kepal Dueto
    10-July-2018

    Es Kepal Dueto

    Proses Dueto Chocochips dengan blender untuk bahan kering hingga halus.  Tu

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.