Pasta Tumis Tuna

Pasta Tumis Tuna


Bahan Makanan

  • 250 grams Spaghetti La Fonte
  • 25 grams Bawang Putih, cincang halus
  • 15 grams Bawang Bombay, cincang
  • 2 1/2 liter Air
  • 1 sdt Garam
  • 1/2 sdt Lada
  • 10 buah Cabe Rawit, iris menyamping
  • 2 sdm Minyak Kedelai
  • 10 grams Kaldu Daging Ayam, bubuk
  • 5 grams Peterseli, cincang halus
  • 140 grams Ikan Tuna, matang
  • Produk Terkait

     La Fonte Spaghetti

    La Fonte Spaghetti

    Petunjuk

    1. Masak spaghetti di dalam air yang mendidih selama 12 menit hingga matang. Tiriskan. Percikkan olive oil agar spaghetti tidak lengket.
    2. Panaskan Happy Soya Oil, kemudian tumis bawang putih dan bawang Bombay hingga harum, masukkan daging ikan tuna, aduk rata.
    3. Beri garam, merica, dan kaldu bubuk rasa ayam.
    4. Masukkan spaghetti masak, aduk rata dengan bumbu. Terakhir tambahkan cabai rawit iris dan peterseli cincang, masak sebentar sambil diaduk rata.
    5. Sajikan hangat, taburi dengan keju parmesan untuk 3 orang.

    Tips

    Olive oil secukupnya


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Tongkol Suwir Sambal Matah
    22-February-2017

    Tongkol Suwir Sambal Matah

    Bersihkan ikan tongkol, lalu kukus hingga matang. Angkat, buang durinya, suwir

    Nastar Keju
    02-May-2018

    Nastar Keju

    Selai: Masak nanas dengan wajan anti lengket hingga cairannya berkurang. Masuk

    Chocolate Moist Cupcake
    31-January-2017

    Chocolate Moist Cupcake

    Campur tepung terigu Segitiga Biru dengan cokelat bubuk dan baking powder. Aya

    Es Pop Kiwi Stroberi
    18-March-2015

    Es Pop Kiwi Stroberi

    Masukkan beberapa potong stroberi dan kiwi ke dalam cetakan es pop.Tuangkan air

    Balado Terung Pedas
    22-October-2014

    Balado Terung Pedas

    Panaskan minyak goreng dalam wajan, goreng terong hingga setengah matang namun

    Spaghetti Orak Arik Telur
    23-March-2014

    Spaghetti Orak Arik Telur

    Rebus spaghetti sesuai dengan petunjuk pada kemasan. Tumis bawang putih dan b

    Arsik Ayam Pedas
    07-December-2016

    Arsik Ayam Pedas

    Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil. Tumis bumbu yang sudah dihaluskan, tam

    Steak Salmon Spesial
    11-February-2015

    Steak Salmon Spesial

    Campurkan minyak kedelai Happy Soya Oil dengan air perasan jeruk lemon. Tata

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Mie Glosor
    21-June-2016

    Mie Glosor

    Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, tumis bawang merah, bawang putih, caba

    Tahu Bulat Isi Telur Puyuh
    22-February-2017

    Tahu Bulat Isi Telur Puyuh

    Hancurkan tahu, lalu peras hingga berkurang airnya. Campur tahu, bawang putih

    Spaghetti Orak Arik Telur
    23-March-2014

    Spaghetti Orak Arik Telur

    Rebus spaghetti sesuai dengan petunjuk pada kemasan. Tumis bawang putih dan b

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.