Salted Caramel Brownies

Salted Caramel Brownies


Bahan Makanan

Bahan A

150 gr Orchid Butter Salted

175 gr Dark Cooking Chocolate

Bahan B

2 butir Telur

210 gr Gula Pasir

Bahan C, Ayak Bersama

130 gr tepung terigu medium

25 gr cokelat bubuk

½ sdt Garam

½ sdt Vanili

½ sdt Baking Powder

Bahan Salted Caramel

200 gr Gula Pasir

50 gr Air

100 gr Orchid Butter

150 gr Whipping Cream

1 sdt Sea Salt

 

Produk Terkait

 Orchid Butter

Orchid Butter

Petunjuk

Cara Pembuatan Brownies

  1. Siapkan Loyang 20x20x4cm. Polesi butter dan alasi baking paper.
  2. Lelehkan Bahan A, sisihkan.
  3. Aduk Bahan B, hingga rata dan berbudsa-busa saja, tuangi adonan Bahan A, aduk rata. Usahakan gula pasirnya larut. Masukkan Bahan C, Aduk rata.
  4. Tuang kedalam Loyang, panggang dalam oven suhu 160’C selama 30 menit. Angkat. Dinginkan
  5. Potong kotak dan sajikan bersama es krim.

Cara Pembuatan Salted Caramel

  1. Panaskan gula pasir dan air sampai berwarna kecoklatan dengan api kecil (aduk sesekali).
  2. Matikan api, masukan Orchid Butter dan aduk sampai tercampur rata.
  3. Masukkan whipping cream, aduk rata.
  4. Masukkan sea salt dan aduk sampai larut.
  5. Siap untuk digunakan.

Saran Penyajian

Dipotong kotak dan disajikan bersama es krim vanilla Indoeskrim

 

 


Bagikan

Resep Terkait

Lihat Semua
Opor Panggang
09-April-2018

Opor Panggang

Lumuri ayam dengan air jeruk nipis, garam, kunyit dan ketumbar hingga rata. Ta

Sayur Rebung Kuah Santan
11-July-2016

Sayur Rebung Kuah Santan

Iris rebung bentuk korek api. Bilas beberapa kali dengan air bersih hingga tid

Ice Banana Mango Blended
17-July-2020

Ice Banana Mango Blended

Cara Pembuatan : Masukkan semua bahan A menjadi satu, lalu blender hingga lem

Nasi Bakar Istimewa
02-July-2014

Nasi Bakar Istimewa

Bahan isi: Panaskan minyak goreng, tumis bawang putih dan bawang merah ya

Tim Ikan Bumbu Jahe
10-September-2015

Tim Ikan Bumbu Jahe

Lumuri ikan dengan air jeruk nipis, garam, dan merica bubuk. Diamkan 10 menit.

Sate Usus Bumbu Asem
20-March-2015

Sate Usus Bumbu Asem

Rendam usus dengan air jeruk nipis dan garam selama 15 menit. Cuci kembali, la

Ayam Geprak Sambal Bawang
19-January-2017

Ayam Geprak Sambal Bawang

Cuci bersih dada ayam, lalu potong-potong  selebar 1,5 cm. Campur  a

Es Dawet Dueto
10-April-2018

Es Dawet Dueto

Campur Dueto Chocochips halus dengan tepung tapioka, garam, dan air. Panaskan

Resep Lainnya

Lihat Semua
Tumis Brokoli Udang
23-March-2014

Tumis Brokoli Udang

Panaskan Bimoli Spesial, lalu tumis bawang bombai dan bawang putih hingga haru

Rujak Mi
05-December-2017

Rujak Mi

Cuko: Rebus asam jawa, gula aren, dan bumbu halus hingga gula larut dengan api

Tumis Bayam Udang
05-September-2016

Tumis Bayam Udang

Lumuri udang dengan air jeruk nipis, diamkan selama 15 menit. Cuci bersih kemb

Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.