Ayam Rebus Selada Air

Ayam Rebus Selada Air


Bahan Makanan

  • 450 grams Ayam Dada, filelt
  • 10 grams Bawang Putih, haluskan
  • 1/2 sdt Garam
  • 1/4 sdt Lada, bubuk
  • 100 mililiter Minyak Zaitun
  • 10 grams Jahe, haluskan
  • 150 grams Selada Air
  • 50 mililiter Cuka Balsamic / Balsamic Vinegar
  • Petunjuk

    1. Lumuri daging fillet ayam dengan bawang putih dan jahe halus hingga rata. Masukkan ke dalam panci, tambahkan sedikit air. Rebus sejenak hingga ayam matang. Angkat. Sisihkan.
    2. Siangi daun selada air, cuci bersih, sisihkan.
    3. Buat salad dressing: campur minyak zaitun, balsamic vinegar, sedikit garam dan merica hitam. Aduk rata.
    4. Iris tipis daging dada ayam yang sudah direbus. Taruh daun selada air di atasnya. Siram dengan salad dressing. Siap disajikan.

    Info Nutrisi

    Selada air memiliki kadar lemak yang cukup rendah, sama seperti jenis sayur kebanyakan. Karena mengandung antioksidan tinggi, selada air juga biasanya dianjurkan untuk dikonsumsi demi mengontrol kolesterol dan berat badan


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Hati Ayam Masak Kecap Pedas
    11-April-2016

    Hati Ayam Masak Kecap Pedas

    Panaskan minyak kedelai  Happy Soya Oil, tumis bumbu halus, lengkuas, dan

    BUBURIA SPESIAL
    08-October-2018

    BUBURIA SPESIAL

    Pelengkap: 4 buah Cakwe Goreng, iris tipis2 Buah Telur Pitan, potong-potong1 Ek

    Pai Ayam Pot
    15-November-2016

    Pai Ayam Pot

    Kulit Pai: Campur tepung terigu Kunci Biru, Palmia Margarin, dan garam, aduk r

    Semur Ayam
    07-June-2018

    Semur Ayam

    Panaskan Minyak Bimoli Klasik, tumis bumbu halus hingga harum, masukkan daun s

    Pizza Halal
    01-September-2014

    Pizza Halal

    Topping: Tumis 1/2 bagian bawang bombai dan bawang putih sampai harum. Masukka

    Bubur Ayam Hainan
    15-June-2015

    Bubur Ayam Hainan

    Masukkan beras dalam panci, tuangi air dan tambahkan Bumbu Penyedap Indofood r

    Ayam Tabur Kacang Mede
    28-March-2014

    Ayam Tabur Kacang Mede

    Panaskan minyak goreng, tumis bawang putih dan bawang bombay hingga harum Mas

    Ayam Pelecing
    10-August-2015

    Ayam Pelecing

    Belah dada ayam, tekan punggungnya sampai ayam terbuka.Lumuri ayam dengan jeruk

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Sorbet Mangga
    17-July-2014

    Sorbet Mangga

    Masak semua bahan di atas sampai mendidih, lalu dinginkan. Masukkan adonan ke

    Semur Ayam Bumbu Kari
    02-July-2014

    Semur Ayam Bumbu Kari

    Lumuri potongan ayam dengan air jeruk nipis, garam, merica, dan pala bubuk. Di

    Ayam Tumbuk Pedas
    15-June-2015

    Ayam Tumbuk Pedas

    Pukul-pukul daging ayam dengan pemukul daging hingga pipih dan melebar. Lumuri

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.